Assallamuallaikum.. Selamat Datang di Blog Kiki Ilmu Disini saya lebih cenderung berbagi info seputar Perkembangan Teknologi, Psikologi,Informatika Medis, Bio Informatika serta Trik dan Trik yang patut anda coba .

Monday, 28 October 2013

Mengertilah Akan Diriku


Mencintaimu mungkin hal yang mustahil dimataku
Mencintaimu agar bis  menjadi sosok idamanmu
Mencintaimu untuk terus bisa memilikimu
Mencintaimu hingga akhir hayatku

Wednesday, 9 October 2013

Contoh-contoh Pertanyaan Umum dalam Wawancara


Di bawah ini adalah daftar pertanyaan-pertanyaan yang umumnya ditanyakan oleh interviewer kepada calon karyawan. Daftar ini disarikan dari sebuah buku berjudul Sukses Mendapatkan Pekerjaan", karya Anna T. Yuniarti, S.Psi. Buku tersebut, berisikan panduan-panduan dalam mendapatkan pekerjaan yang Anda idamkan.
Adapun menurut Anna, pertanyaan pertanyaan pewawancara terbagi atas 12 bidang. Semua pertanyaan pertanyaan tersebut ditujukan untuk menggali aspek motivasi, aspek ketahanan terhadap tekanan/stres, aspek inisiatif, dan sikap kerja, kepercayaan diri.
Kemudian untuk menggali berbagai aspek kemampuan memecahkan masalah, kemampuan membuat keputusan, dan kemampuan dalam keberhasilan.
Selanjutnya untuk mengetahui aspek aspirasi diri, kelemahan pencari kerja, kemampuan sosialisasi terhadap lingkungan, aspek kemandirian dan terakhir aspek kepemimpinan